Celebes.news, Kesehatan – Durian merupakan salah satu buah yang mengandung kalori yang tinggi serta memiliki kandungan gizi yang baik.
Meskipun demikian, kita perlu berhati-hati mengkonsumsi makanan lainnya usai makan buah durian yang juga mengandung lemak, vitamin c, Vitamin B6 dan Kalium ini.
Baca juga : PPKM Level III Kota Bogor, Penduduk Usia di Bawah 12 Tahun di Larang ke Pusat Perbelanjaan
Dilansir dari laman @halodoc, berikut makanan yang direkomendasikan untuk dihindari usai anda menyantap durian.
Baca juga : Presiden Jokowi Terima Kontingen Indonesia Pada Olimpiade Tokyo 2020
Menghindari makanan tertentu bukan berarti durian tidak sehat, tapi jika dimakan dengan makanan tertentu akan mengganggu pencernaan serta kesehatan.
Berikut makanan dan minuman yang perlu dihindari usai makan durian :
Makanan Manis
Mengkonsumsi makanan manis usai makan durian dapat meningkatkan resiko lonjakan gula darah yang tinggi.
Seafood
Karena seafood dan durian sama-sama memiliki kandungan lemak, akan menimbulkan gangguan pencernaan.
Kopi
Usai makan durian dan minum kopi dapat berakibat fatal bagi anda yang mempunyai riwayat penyakit jantung.
Daging Kambing
Akan menimbulkan sensasi panas pada tubuh anda.
Dilansir Celebes.news, di laman @halodoc, jika kamu ingin mengkonsumsi makanan-makanan tersebut, bisa dilakukan minimal 2 jam setelah makan durian. (CN)
Sumber : Instagram @halodoc
Foto : Halodoc